Menjadi Lembaga Pendidikan teologi berhaluan Injili terbaik secara nasional pada tahun 2055 yang menghasilkan pelayan masyarakat yang missioner dan inovatif.
Misi
Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang memenuhi standar nasional untuk membentuk dan menyiapkan lulusan bersikap missioner dan inovatif yang melayani masyarakat dengan perilaku sesuai motto “Iman, Kesucian, Pengorbanan dan Persekutuan”
Menyelenggarakan penguatan tata kelola perguruan tinggi berdasarkan prinsip tata keloloa yang baik (good governance)
Melaksanakan penelitian dan pengkajian dalam suasana akademik yang kondusif guna mengembangkan inovasi bagi kebutuhan pelayanan gereja dan masyarakat.
Melaksanakan pengabdian kepada gereja dan masyarakat, dan membangun kerjasama dengan berbagai pihak di dalam dan luar negeri.
Visi & Misi PRODI STTE
visi
Menjadi Program Pendidikan Theologia Kristen Unggul Berstandard Nasional Serta Relevan Dengan Kebutuhan Gereja dan Masyarakat.
Misi
Menyelenggarakan Program Pendidikan Yang Berkualitas Dan Berhaluan Injili Dengan Pola Pendidikan Yang Mengasah Kecerdasan Spiritual, Emosional, Dan Intelegensia.
Menyelengarakan Penelitian Yang Inovatif Demi Menjawab Permasalahan Gereja Dan Masyarakat.
Mendharmabaktikan Ilmu Dan Keahlian Dalam Bidang Theologia Kepada Masyarakat.
Mewujudkan Hubungan Kemitraan Yang Saling Menguntungkan Dengan Institusi Terkait Dalam Mewujudkan Program Studi Yang Berorientasi Pada Mutu.